Author: zakaria

Infoacehtimur.com, Aceh Timur – Tindakan Gubernur Sumatera Utara (Gubsu) Bobby Nasution yang menghentikan dan merazia truk berplat BL Aceh memicu kontroversi dan kritik tajam dari berbagai pihak. Minggu (28/9/2025). Ketua Umum Arah Pemuda Aceh (ARPA), Eri Ezi atau Bung Eri, mengecam tindakan tersebut dan menyebutnya sebagai tindakan diskriminatif yang tidak menghormati kedaulatan daerah lain. “Tindakan ini sangat diskriminatif dan tidak memiliki dasar hukum yang jelas,” kata Bung Eri dalam pernyataan resminya pada Sabtu, 28 September 2025. “Jika tidak ada peraturan yang spesifik yang memberikan wewenang kepada Gubsu untuk menghentikan dan merazia truk berdasarkan plat nomor, maka tindakan tersebut dapat dianggap…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh Timur – Kebakaran terjadi di sebuah Pertashop di Desa Teumpeun, Kecamatan Peureulak Barat, Kabupaten Aceh Timur pada Minggu, 28 September 2025 dini hari. PT Elnusa Petrofin (EPN) memberikan pernyataan resmi terkait kejadian tersebut. Menurut EPN, percikan api muncul di area dispenser pada pukul 23:30 saat mobil tangki melakukan unloading muatan di Pertashop. Namun, pemilik Pertashop, Asy’ari, menyanggah bahwa kebakaran disebabkan oleh dispenser. EPN mengutamakan aspek Health, Safety, Security, and Environment (HSSE) dalam setiap operasionalnya dan mematuhi prinsip-prinsip Tata Kelola Perusahaan yang baik. Sebelumnya Juga Telah Tayang di Infoacehtimur.com Judul: Pertashop di Aceh Timur Terbakar saat Pengisian BBM, Kerugian…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh Timur – Masyarakat empat desa di Kecamatan Peureulak Kota, Aceh Timur, kini dapat bernapas lega. Jembatan penghubung yang terletak di Seuneubok Aceh, Desa Bale Buya, dan Bangka Rimueng ini telah resmi dibuka dan siap digunakan pada Minggu, 28 September 2025. Jembatan ini sangat vital bagi aktivitas ekonomi dan pendidikan warga setempat. Selama ini, jembatan tersebut rusak parah dan tidak layak digunakan, sehingga sangat menghambat aktivitas sehari-hari. Bupati Aceh Timur, Alfarlaky, berperan penting dalam mewujudkan jembatan ini. Beliau melakukan peninjauan langsung ke lokasi dan mengambil tindakan nyata untuk memperbaiki jembatan tersebut. Baca Juga: Tak Ada Perhatian Sejak 2022, Jembatan…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh Timur – Asy’ari pemilik pertashop yang terletak di Desa Teumpeun, Kecamatan Peureulak Barat yang mengalami kebakaran pada Minggu, (28/09/2025) sekira pukul 01:00 WIB. ia menyanggah laporan yang menyatakan dugaan kebakaran terjadi atau berasal dari dispenser pada Pertashop sehingga menimbulkan kobaran api dan terjadinya kebakaran. ” Saya menyanggah kebakaran atau laporan kebakaran terjadi atau diduga terjadi dari dispenser pada Pertashop sehingga menimbulkan kobaran api dan terjadinya kebakaran,” kata Asy’ari minggu sore (28/9/2025). Menurut Asy’ari, pada saat malam kejadian pengusian bahan bakar BBM dari mobil tangki ke penampungan BBM Pertashop segala aktivitas telah dipadamkan dan dimatikan termasuk dispenser yang diduga…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh Timur – Sebuah Pertashop di Desa Teumpeun, Kecamatan Peureulak Barat, Aceh Timur, mengalami kebakaran pada Minggu (28/9/2025) dini hari sekitar pukul 01.00 WIB. Kobaran api terjadi saat mobil tangki BBM milik PT. ELNUSA PETROFIN sedang mengisi muatan BBM ke Pertashop milik CV. ASYA CSO. Plt. Kasat Reskrim Polres Aceh Timur, Ipda Maulizar Rahmadi, S.H., menjelaskan bahwa kebakaran diduga disebabkan oleh ledakan pada dispenser Pertashop saat dilakukan penambahan minyak. “Saat sedang melakukan penambahan minyak tiba-tiba terdengar bunyi ledakan yang diduga dari dispenser pada Pertashop sehingga menimbulkan kobaran api dan terjadinya kebakaran,” ungkap Ipda Maulizar. Baca Juga: Pertashop di Rantoe Peureulak…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh Timur – Sebuah pertashop di Paya Unoe atau Tempeun, Kecamatan Ranto Peureulak, Aceh Timur, dilaporkan terbakar pada dini hari, Minggu (28/9/2025) sekitar pukul 01.00 WIB. Insiden ini terekam dalam dua video yang tersebar luas di media sosial. Dalam video pertama, terlihat api yang belum terlalu besar, sementara sebuah mobil truk pertamina terlihat sedang mengisi ulang bahan bakar di pertashop tersebut. Namun, dalam video kedua, api sudah membesar dan banyak warga yang berkerumun untuk menyaksikan kejadian tersebut. Baca Juga: Harga BBM Naik, Kapolres Aceh Timur Instruksikan Jajarannya Amankan SPBU Baca Juga: Pembelian BBM SPBU di Aceh Resmi Pakai Barcode…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh Utara – Seorang janda berusia 27 tahun berinisial IN dan seorang pemuda berusia 22 tahun berinisial TS digerebek warga di sebuah rumah di Gampong Tutong, Kecamatan Matangkuli, Aceh Utara, pada Selasa dini hari (23/9/2025). Keduanya diduga hendak menggelar pesta sabu bersama tiga pria lainnya, namun tiga pria tersebut berhasil melarikan diri. Dari lokasi, warga mengamankan satu paket kecil sabu dan seperangkat alat hisap. Kapolres Aceh Utara, AKBP Tri Aprianto, melalui Kasi Humas, AKP Bambang, menjelaskan bahwa IN dan TS mengaku datang bersama tiga pria lain berinisial R, I, dan P untuk menggunakan sabu. “Fakta lain yang terungkap, perempuan…

Read More

Infoacehtimur.com, Nasional – Bupati Aceh Timur, Iskandar Usman Al-Farlaky, menjajaki kerjasama dengan dua perguruan tinggi swasta ternama di Aceh, yakni Universitas Al Muslim dan Universitas Islam Aceh. Penandatanganan nota kesepahaman (MoU) dan perjanjian kerjasama (PKS) dilakukan di Medan, Jumat (26/9/2025). Bupati Al-Farlaky menyebut, kolaborasi ini merupakan momentum yang sudah lama ditunggu masyarakat Aceh Timur. Menurutnya, daerah tersebut sudah sangat layak memiliki kampus yang representatif sehingga generasi muda tidak lagi harus keluar daerah untuk menempuh pendidikan tinggi. “Selama ini banyak anak-anak Aceh Timur harus ke Kota Langsa dengan menggunakan bus sekolah setiap harinya. Jika kampus berdiri di Peurelak, maka akan jauh…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh Timur – Kabar gembira bagi 802 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Formasi 2024 di Aceh Timur. Mereka akan segera menerima Surat Keputusan (SK) dan dilantik oleh Bupati Aceh Timur, Iskandar Usman Al-Farlaky. Pelantikan sekaligus penyerahan SK bagi para PPPK ini direncanakan berlangsung pada Senin, 29 September 2025 di lapangan upacara pusat pemerintahan kabupaten Aceh Timur. Kepala BKPSDM Aceh Timur, T Didi Farisha SSTP, menyebutkan bahwa acara ini juga akan meliputi pengambilan sumpah jabatan. “Pengambilan sumpah jabatan sekaligus penyerahan surat keputusan akan digelar di lapangan upacara pusat pemerintahan Aceh Timur pada Senin pagi,” kata T Didi Farisha kepada…

Read More

Infoacehtimur.com, Aceh – Dalam paripurna yang berlangsung di DPR Aceh, Kamis (25/9/2025), Panitia Khusus (Pansus) Mineral Batu Bara serta Minyak dan Gas DPR Aceh mengungkap adanya setoran uang keamanan dari pemilik ekskavator tambang ilegal kepada aparat penegak hukum. Nilainya diperkirakan mencapai Rp360 miliar per tahun dan telah berlangsung lama tanpa penindakan. Baca Juga: Tambang Minyak Ilegal di Aceh Timur: Polisi Dituduh Tebang Pilih Baca Juga: Polda Aceh Dukung Pembentukan Wilayah Pertambangan Rakyat untuk Cegah Tambang Ilegal dan Tingkatkan PAD Sekretaris Pansus, Nurdiansyah Alasta, menyebut praktik tambang ilegal dilakukan secara masif dan membabi buta hingga merusak lingkungan, dengan melibatkan aparat, pemodal, dan…

Read More