BANK INDONESIA BANK SENTRAL REPUBLIK INDONESIA MARI BERKONTRIBUSI NYATA UNTUK BANGSA
Loker | Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Aceh mengundang SDM Unggul bangsa yang memiliki semangat berinovasi, berintegritas, dan dedikasi yang tinggi, serta komitmen bekerja professional untuk bergabung bersama Bank Indonesia melalui jalur swakelola di Fungsi Komunikasi dan Koordinasi Kebijakan (FKKK).
- Persyaratan:
- . Telah menyelesaikan masa studi jenjang S1, diutamakan lulusan jurusan Komunikasi/Jurnalistik/Manajemen/Ekonomi/Akuntansi/Sistem Informasi dengan IPK minimal 3.00.
- . Tidak menutup kemungkinan lulusan dari jurusan lainnya sepanjang didukung dengan pengalaman kerja atau karya yang relevan
- . Diutamakan berdomisili di Banda Aceh/Aceh Besar, memiliki alamat dan identitas yang jelas
- . Usia per 31 Januari 2022 maksimal 30 tahun
- . Menguasai software desain grafis dan video editing (antara lain, Adobe Photoshop, Adobe Illustrator, Corel Draw, Filmora, Kinemaster, atau Adobe Premier), dibuktikan dengan melakukan upload karya.
- . Memiliki kemampuan dasar menyusun artikel/berita, serta dapat menggunakan media sosial (antara lain Instagram, Youtube, TikTok, dan Facebook)
- . Mampu melakukan studi literatur den memiliki analytical thinking yang baik
- . Dapat bekerja sama dalam tim, berinisiatif tinggi, dan berperilaku baik.
- . Dokumen administrasi lainnya (Tjazah, SKL, Transkrip Nilai, KTP, dil) akan diminta saat wawancara berlangsung.
- Pendaftaran:
- Melakukan upload karya editing poster/flyer (max 5mb) dan editing video (max 100mb) ke bit.ly/swakelola-fkkk
- Mengirimkan CV melalui email dalam format pdf ke r.firdaus@bigo.id dan m_khairurrijal@bigoid paling lambat 10 Januari 2022
Perhatian:
Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Aceh tidak memungut biaya apapun dalam proses seleksi tenaga swakelola di di Fungsi Komunikasi dan Koordinasi Kebijakan (FKKK).