Author: zakaria

Infoacehtimur.com / Langsa – AM (39) warga Gampong Sungai Lueng, Kecamatan Langsa Timur, Kota Langsa diringkus Polisi lantaran memiliki narkotika jenis sabu. Pria yang berprofesi sebagai nelayan ini ditangkap di pinggir jalan area tambak kawasan Gampong Sukarejo Kecamatan Langsa Timur pada Senin (17/10/2022) malam. Kapolres Langsa AKBP Agung Kanigoro Nusantoro melalui Kasatnarkoba Iptu Shandy Saputra mengatakan, pelaku diamankan sekitar pukul 20.00 WIB setelah didapati informasi dari masyarakat tentang maraknya peredaran narkotika jenis sabu dan sudah sangat meresahkan masyarakat. Baca juga: Seorang Peserta Goweser Langsa asal Banda Aceh Meninggal Dunia “Dari informasi itu, anggota unit Opsnal Satresnarkoba melakukan penyelidikan di TKP…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Seiring akan berakhirnya, jabatan Ketum Persidi Idi periode 2017-2022 yang dijabat oleh Iswandi akan berakhir dalam bulan November ini. Karena itu, Persatuan Sepakbola Idi (Persidi Idi) Aceh Timur, akan membuka pendaftaran calon ketua umum Persidi yang baru periode 2022-2026. Wakil Ketua Panitia Musyawarah Daerah Persidi Idi, Iskandar Ishak, mengatakan pendaftaran bakal calon Ketum Persidi Idi dibuka mulai tanggal 18 sampai dengan 26 Oktober 2022. Rekrutmen calon ketua baru terbuka secara umum, namun memiliki KTP wilayah kerja klub Persidi Idi. Baca juga: PERSIDI dilepas Jajaran Pengurus Menuju Laga Babak 16 Besar Liga 3 PSSI Aceh “Karena…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – PT. Pema Global Energi (PGE) melakukan sosialiasi kegiatan pencarian sumber migas baru (Seismik 3D) kepada para pemangku kepentingan di Kabupaten Aceh Timur, yang dilaksanakan di aula Kantor Bupati Aceh Timur, Senin (17/10/2022). Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh Plt Sekda Aceh Timur, T. Reza Riski, Asisten 2 Setdakab Aceh Timur, Dr. Darmawan, Asisten 1 Aceh Timur, Syahrizal Fauzi, wakil ketua DPRK Aceh Timur, Muhammad Adam, perwakilan Kodim 0104 Aceh Timur, perwakilan Polres Aceh Timur AKP Yusuf Hariadi, para kepala dinas, serta Camat, perwakilan BPMA dan manajemen PGE. Sementara itu, Field Manager PGE, Ruzi A Muis, dalam…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Utara -Universitas Malikussaleh melakukan pemilihan Rektor di Kampus Lancang Garam, Selasa (18/10/2022). Kegiatan pemilihan ini untuk mengisi periode kepemimpinan 2022-2026. Prosesnya berlangsung lancar dan penuh khidmat. Menurut Sekretaris Senat Unimal, Alfian, MA, kegiatan ini terselanggara setelah Tim Panitia melakukan konsultasi kepada pihak Kementerian setelah menetapkan tiga calon Rektor Unimal. Ketiga calon Rektor itu ialah Prof Dr Ir Herman Fithra, Dr Ir Azhari, dan Dr Mukhlis. Pemilihan Rektor ini juga dihadiri oleh pejabat yang diberi kuasa oleh Menteri Pendidikan Kebudayaan, Riset, dan Teknologi, Nadiem Anwar Makarim, yaitu Prof Dr Ir M Faiz Syuaib, M.Agr. Beliau adalah Direktur Riset,…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Sebanyak dua orang Desa Kuala Leuge baro, kecamatan Peureulak, Kabupaten Aceh Timur, di sambar Petir dan satu orang meninggal dunia akibat saat kejadian tersebut. Senin (17/09/2022). Korban meninggal diketahui bernama Ridwan Budiman, dan satu anak kecil masih sedangkan dalam perawatan di RS Abdul Aziz Peureulak. Hal ini dibenarkan oleh Muzakir selaku kepala desa Kuala leuge saat di konfirmasi oleh Tim Infoacehtimur.com mengatakan keduanya merupakan warga desanya satu meninggal dan satu lagi sedang dirawat di rumah sakit. Baca juga: Tgk M Minta Jatah Sengklek 2 Kali Seminggu Ke ZM, Ayah Korban di Aceh Timur Seperti Disambar…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Pemerintah Aceh melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) Aceh menyelenggarakan Festival Dikee 2022. Perhelatan ini digelar pada tanggal 17-19 September 2022 di lapangan pemerintahan Aceh Timur, dan mengusung tema “Jaga Adat Wareh Indatu”. Kegiatan Festival ini meliputi Lomba Grup dikee yang berjumlah lebih dari 50 grup dari berbagai daerah dalam kabupaten Aceh Timur. Tak hanya itu, Panitia Penyelenggara Festival juga menyediakan Hadiah dengan total sebanyak Rp16 juta rupiah. Baca juga: Ramaikan Acara Festival Dikee 2022, di Lapangan Pemerintah Aceh Timur Besok Riski Maulidar selaku ketua panitia mengatakan “Total hadiah mencapai Rp16 juta rupiah, masing-masing, Juara…

Read More

Infoacehtimur.com / Netizen – Terkait oknum pejabat Kemenag Tapsel inisial EG yang diduga selingkuh dengan seorang janda, rupanya sedang berperkara di Polres Padang Sidempuan. Ternyata EG telah resmi menjadi tersangka KDRT di kantor Polisi. NM (40) istri sah EG melaporkan suaminya ke Polisi atas kasus Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT). NM mengaku telah menjadi korban Kekerasan Dalam Rumah Tangga (KDRT) yang diduga dilakukan oleh EG. “Ya, benar saya telah melaporkannya pada tanggal 29 Mei 2022 yang lalu,” kata NM warga Kecamatan Padang Sidempuan Selatan, Minggu (16/10/2022). Baca juga: Tiga Bulan Selingkuh dengan Anak Kades, Polisi Ini Gerebek Istrinya Tengah Gituan…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Disbudpar) kembali adakan Festival di Aceh Timur, tepatnya di lapangan pemerintah, pada Senin 17/10/2022 esok hari. Kegiatan Festival Dikee akan berlangsung selama tiga hari mulai senin 17 sampai hari Rabu 17 September 2022 di lapangan pusat Pemerintahan Kabupaten Aceh Timur dan di meriahkan oleh 60 group Dikee. Tak hanya itu, Panitia Penyelenggara Festival juga menyediakan Hadiah dengan total sebanyak Rp16 juta rupiah. Baca juga: Museum Rumoh Aceh di Resmikan di Pusat Kota Peureulak Sekaligus Festival Kuliner Riski Maulidar selaku ketua panitia mengatakan “Total hadiah mencapai Rp16 juta rupiah, masing-masing, Juara l…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Di era digital ini ragam kiat dimanfaatkan untuk menyampaikan kebaikan kepada ummat agar selamat dunia dan akhirat. Seperti yang digelar oleh Himpunan Ukhuwah Arrahmah (HUA) di sebuah Coffee Idi Rayeuk, Aceh Timur, yang di kemas dengan tema “Membangun dan mempererat Ukhuwah Menuju Optimasi Syiar Islam” kegiatan yang diberi materi (Narumber) oleh Tgk.H. Abdul Manan atau akrab di sapa Abu Manan Blang Jruen). Minggu (16/10/2022). Baca juga: Komunitas Batat Reborn Aceh Timur Salurkan Bantuan Balai Pengajian Pantauan awak media infoacehtimur.com di acara tersebut turut dihadiri oleh PJ Bupati Aceh Timur, Dr Firman Dandy selaku penasehat HUA…

Read More

Infoacehtimur.com / Nasional – Aksi coret dinding di Mako Polres Luwu, Sulawesi Selatan dengan bahasa yang tidak senonoh dengan institusi kepolisian ternyata dilakukan oleh anggota Polres Luwu yakni Aipda HR. Selain mencoret dinding gedung Mako Polres Luwu, aksi coret dengan bahasa tidak senonoh juga dilakukan di mobil Patroli Polres Luwu dengan tulisan “Raja Pungli”. Sebelumnya diberitakan di berbagai media massa dan online Mako Polres Luwu, Sulawesi Selatan, dipenuhi dengan coretan, dan bentuk tulisan cat semprot kata-kata yang tidak senonoh terhadap institusi kepolisian. Menurut pantauan di berbagai media, coretan di dinding kantor Satlantas, Satnarkoba, dan ruangan lainnya dengan kata-kata seperti “Sarang…

Read More