Author: zakaria

Infoacehtimur.com / Jakarta – Pernyataan Ketua DPW Partai NasDem Aceh, Teuku Taufiqulhadi yang mengusul kepada pemerintah pusat agar mempertimbangkan kembali hadirnya Bank konvensional di Aceh, ditanggapi sejumlah pihak. Salah satunya datang dari anggota DPD RI asal Aceh, H. Sudirman atau Haji Uma. “Kehadiran perbankan syariah di Aceh sebagai konsekuensi dari Qanun Nomor 11 Tahun 2018 tentang Lembaga Keuangan Syariah (LKS) adalah rahmat bagi masyarakat Aceh dan juga bentuk kekhususan Aceh. Semua kita harus menjaganya karena menyangkut martabat Aceh”, ujar Haji Uma dalam rilisnya kepada media, Jum’at (28/10/2022). Baca juga: Dihadiri Ratusan Warga, Ini Isi Tausiah yang Disampaikan Haji Uma di…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Sejumlah Petugas Kebersihan (pengangkutan sampah) dari Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan Kabupaten Aceh Timur mogok kerja sejak sepekan, mereka menuntut upah (tunjangan pengangkutan sampah) segera dibayar, akibatnya sejumlah sampah berserakan di sudut di Kota Idi Rayeuk. Penumpukan sampah juga terlihat di sudut Simpang Masjid Agung Kota Idi Rayeuk, di sejumlah pinggiran jalan dan ruko-ruko dan pada titik tertentu di Kota Idi Rayeuk. Petugas Kebersihan Mogok Kerja, Sejumlah Sampah Berserakan di Suduk Kota Idi Rayeuk Oktober 28, 2022 Baca juga: Moto Jumbo Sarat Penumpang Tabrak Truk Sampah di Aceh Timur, 6 Orang Terluka Sejumlah warga kota…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Tercatat 21 orang yang terlibat lakalantas dalam dua bulan terakhir ini yang di akibatkan oleh lubang jalan dan kurangnya ada Penerangan Jalan Nasional (PJN) di kabupaten Aceh Timur. Satuan Lantas Polres Aceh Timur, menyebutkan, dari 13 kasus laka lantas yang terjadi sejak September hingga bulan Oktober 2022, diantaranya 1 orang meninggal dunia (MD), 1 orang luka berat (LB) dan 19 orang luka ringan (LR). Meraka ini tercatat dalam 13 kasus lakalantas. Jumat (28/10/2022) Kasus tersebut sudah termasuk laka tunggal akibat terjatuh akibat lubang jalan, laka tabrakan (terbabit) dengan kendaraan lain setelah masuk lubang atau saat…

Read More

Infoacehtimur.com / Nasional – Empat Atlet Aceh ikut kejuaran Nasional Cabang Olahraga Terbang Layang di adakan Lanud Suryadarma Kalijati, Subang, Jawa Barat. Kejurnas yang dilaksnakan sejak tanggal 22 Oktober hingga 4 November 2022 nanti dan di ikuti oleh 9 provinsi, diantaranya dari Provinsi Jawa Barat, Jawa Tengah, Jawa Timur, DIY, DKI Jakarta, Banten, Papua, Bali, dan provinsi Aceh merupakan peserta yang ikut untuk pertama kalinya dalam ajang ini. Adapun Kontingen Aceh menurunkan 4 atletnya dari 4 mata lomba diantaranya Ulthary (20) dan Cristiananda (23) di kelas Mix-Double Duration, Yanto Saptajaya (60) di kelas Single-seater duration, serta Kenisya (23) di kelas…

Read More

Infoacehtimur.com / Nasional – Wakil Presiden RI Prof KH Ma’ruf Amin dan Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) bersama meluncurkan Program Beasiswa Santri Baznas Tahun 2022. Hal itu bersamaan dengan peringatan Hari Santri Nasional 2022 di Istana Wakil Presiden, Jakarta, Sabtu (22/10/2022). Program Beasiswa Santri Baznas tersebut ditujukan untuk santri berprestasi dari kalangan kurang mampu. Beasiswa Santri Baznas 2022 adalah beasiswa persiapan masuk ke Perguruan Tinggi Negeri dan Favorit bagi 2.500 santri aktif dan berprestasi yang sedang menempuh pendidikan formal di kelas XII/3 tingkat MA/Sederajat. Baca juga: Ma’ruf Amin Sebut Cukup Makan Dua Buah Pisang Bisa Bikin Kenyang, Setara 1 Porsi…

Read More

Infoacehtimur.com / Jakarta – Atta Halilintar dan sejumlah publik figur lainnya dilaporkan ke Bareskrim Polri karena diduga terlibat dalam kasus penipuan dan penggelapan robot trading Net89, Rabu (26/10). Kelima publik figur yang dipolisikan itu yakni Atta Halilintar, Taqy Malik, Adri Prakarsa, Kevin Aprilio, hingga Mario Teguh. Laporan disampaikan M Zainul Arifin selaku kuasa hukum dari 230 korban. “Kita buat laporan polisi terkait dengan dugaan tindak pidana penipuan atau penggelapan perdagangan tanpa izin melalui media elektronik yang diduga dilakukan oleh individu-individu atau korporasi robot trading Net89,” kata Zainul di Bareskrim Polri. Baca juga: Nikita Mirzani Resmi ditahan oleh Kejari Serang Zainul…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Anggota DPR Aceh dari Fraksi Partai Aceh, Iskandar Usman Al-Farlaky, S.Hi, M.Si, menyalurkan bantuan untuk pembangunan sejumlah masjid di Aceh Timur dari alokasi pokok-pokok pikiran bersumber dari APBA tahun 2022 sebesar Rp 1.650.000.000 (satu milyar enam ratus lima puluh ribu rupiah). Politisi muda yang kini dipercayakan sebagai Ketua Komisi 1 DPR Aceh hampir setiap tahun juga mengalokasi anggaran untuk pembangunan masjid di daerah pemilihannya. Hal itu dilakukan untuk mendukung pengembangan Syariah Islam, serta meringankan beban warga yang selama ini hanya mengandalkan dari dana wakaf atau sedekah. “Memang bantuan dana yang kita plot melalui APBA tidak…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh Timur – Warga pedalaman Aceh Timur, tepatnya Desa Alue Kaul, alue punti, damar siput, dan alue tuwi. Kecamatan Rantau Selamat, Kabupaten Aceh Timur, telah lama mendambakan jalan yang mulus seperti halnya jalan di daerah lain. Kamis (27/10/2022). Namun apa dikata, jalan yang menghungkan empat desa tersebut dan jalan satu satunya menuju ke pusat pemerintahan kecamatan tetap saja bagaikan kubangan lumpur yang tak pernahkhir di setiap musim penghujan di daerah itu. Budiman Selaku Sekdes Desa Alue Kaul, mengatakan memang benar bahwa jalan di Desanya rusak parah, jalan lintas Desa Alue Kaul dan Desa Alue Punti rusaknya sudah lama,…

Read More

Infoacehtimur.com / Aceh – Taman Pendidikan Al-Qur’an (TPA) Al-Hayat Aspol Kuta Alam turut berpartisipasi mengirimkan delegasinya dalam penyelenggaraan, Festival Anak Shaleh Indonesia (FASI) Tingkat Kota Banda Tahun 2022 di Komplek Masjid Syaikh Abdurrauf Gampong Blang Oi Kota Banda Aceh pada 27 s.d 30 Oktober 2022, Kamis (27/10/22). TPA Al-Hayat mengirimkan 20 delegasi, untuk mengikuti 8 cabang perlombaan dari 19 cabang yang dilombakan. Delapan cabang perlombaaan yang diikuti oleh delegasi TPA Al-Hayat yaitu cabang lomba tingkat TPA terdiri dari lomba Tartil, Azan, Nasyid, Cerdas Cermat Agama, Menggambar, dan Pidato, kemudian cabang perlombaan tingkat TKA terdiri dari lomba Azan, Nasyid, Peragaan Shalat,…

Read More

Infoacehtimur.com / Banda Aceh – Layanan hotline 110 diluncurkan Kapolri Listyo Sigit Prabowo pada Mei 2021 lalu untuk merespon cepat segala aduan masyarakat kepada aparat kepolisian, terutama terkait tindak kejahatan. Kapolda Aceh Irjen Ahmad Haydar mengatakan, layanan kepolisian 110 merupakan program prioritas presisi atau prediktif, responsibilitas, transparansi berkeadilan dari Kapolri agar masyarakat bisa dengan mudah dan cepat mendapatkan pelayanan dari kepolisian. “Hotline 110 merupakan upaya untuk mempermudah akses masyarakat dan mempercepat respon Polri ketika dibutuhkan masyarakat. Bagi masyarakat yang butuh layanan polisi silakan gunakan hotline yang sudah disediakan,” kata Ahmad Haydar, dalam keterangannya, Kamis, 27 Oktober 2022. Baca juga: Kapolda…

Read More